fbpx
No menu items!
ADVERTISEMENT

93 Peserta Lelang Jabatan Pemprov Sulsel Lolos ke Tahap Selanjutnya

Promo

ADVERTISEMENT

LAYAR.NEWS, MAKASSAR – Sebanyak 93 Peserta Lelang Jabatan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Selatan (Sulsel) lolos ke tahap selanjutnya.

Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Sulsel, Imran Jausi mengatakan dari 121 peserta, sebanyak 28 orang yang tidak lolos ke tahap selanjutnya.

“Hari ini ke 93 Peserta tersebut mulai menjalani tahap wawancara, dan akan berlangsung selama tiga hari ke depan,” ungkap Imran Jausi pada Senin (20/12/2021).

ADVERTISEMENT
Baca juga:  Diiringi Musik Tiktok, Pekerja THM Protes Soal Batasan Jam Malam

Imran menjelaskan para peserta nantinya akan menghadapi lima panitia seleksi di tahap wawancara.

“Besok itu selasa dan rabu secara bergiliran mereka (peserta lelang-red) masuk menemui pansel,” tambahnya.

Diketahui, Pemprov Sulsel melakukan lelang untuk pengisian jabatan Eselon II di 15 organisasi perangkat daerah. Namun, khusus Dinas Tanaman Pangan, Holtikultura dan Perkebunan tidak dilanjutkan ke tahap selanjutnya karena mencukupi standar peserta. Sebelumnya peserta lelang telah mengikuti Seleksi administrasi, makalah dan assesment.

ADVERTISEMENT
Baca juga:  Politisi Golkar Kritik Bus Trans Andalan Sulsel

Baca berikutnya: 168 Peserta Lelang Jabatan Pemprov Sulsel Jalani Seleksi Kompetensi Hari Ini

ADVERTISEMENT

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

ADVERTISEMENT

Terkini

Libur Lebaran, Bugis Waterpark Adventure Semakin Diminati Turis

Sejumlah turis domestik menikmati liburan di Bugis Waterpark Adventure (BWP). Wisata air ini menjadi destinasi wisata favorit
ADVERTISEMENT

Populer

Berita Terkait

ADVERTISEMENT