LAYAR.NEWS, Makassar — Bimbingan belajar (Bimbel) D’Mentor Academy menghadirkan kelas online untuk mendukung calon siswa (casis) dari jarak jauh.
Kelas online hadir sebagai solusi para casis membekali diri sebelum tes masuk Polri. “Kelas online ini dibuka untuk membantu casis dari berbagai daerah di Indonesia,” kata Direktur D’Mentor Academy, Wibowo kepada LAYAR.NEWS, Sabtu, 15 Februari 2025.
Institusi kepolisian diketahui telah mengumumkan pembukaan pendaftaran melalui jalur rekrutmen Akpol, Bintara, dan Tamtama untuk tahun 2025.
Baca juga:
Pendaftaran Polri 2025 Telah Dibuka, D’Mentor Academy Jadi Solusi Fasilitasi Kebutuhan Belajar Anda!
33 Siswa Lulus di 2024, D’Mentor Academy Siap Bimbing Casis Taruna-Taruni Angkatan 2025
Proses pendaftaran mulai berlangsung sejak 5 Februari, hingga 6 Maret 2025 mendatang. Terdapat tiga jalur pendidikan, yaitu Akpol, Bintara, dan Tamtama, masing-masing dengan kuota dan durasi pendidikan yang berbeda.
Pada tahun 2024 lalu, D’Mentor Academy telah meluluskan 33 siswa. Tahun 2025, tentu wadah bimbingan belajar (Bimbel) ini bisa menjawab kekhawatiran kamu yang mau menambah wawasan sebagai calon taruna-taruni.
Dengan program pelatihan lengkap yang mencakup akademik, jasmani, dan kesehatan, bimbel ini menjadi salah satu yang terlengkap di Makassar dalam mempersiapkan calon abdi negara.
Dengan mentor profesional dan materi terkini akan membantu peserta didiknya lolos seleksi dengan:
– Materi dan latihan intensif
– Mentor berpengalaman
– Fasilitas lengkap dan nyaman
– Laptop yang sudah disediakan
– Sistem pengajaran yang sudah memakai sistem CAT
Untuk informasi lebih lanjut, hubungi admin D’Mentor Academy di [0851-7414-4645].