LAYAR.NEWS – Game Elden Ring resmi dirilis pada 25 Februari 2022 lalu. Untuk versi Console Game ini dapat dinikmati di PlayStation 4, PlayStation 5, Xbox One, dan Xbox Seiers X/S.
Sementara untuk versi PC tersedia untuk Mircrosoft Windows, yang bisa dibeli melaui STEAM dengan harga Rp599.000 dan Rp799.000 untuk Deluxe Editionnya.
Adapun standar minimum spesifikasi PC yang dapat digunakan untuk memainkan game ini yakni:
- OS : Windows 10
- Processr : INTEL CORE I5-8400 or AMD RYZEN 3 3300X
- Memori : 12 GB RAM
- Graphic : NVIDIA GEFROCE GTX 1060 3 GB or AMD RADEON RX 580 4GB
- Directx : Version 12
- Storage : 60 GB Avalibale Space
- Sound Card : Windows Compatible Audio Device
Agar dapat memainkan game fantasi ini secara maksimal, maka pemain direkomendasikan untuk menggunakan spesifikasi PC sebagai berikut:
- OS : Windows 10
- Processr : INTEL CORE I7-8700K or AMD RYZEN 5 3600X
- Memori : 16 GB RAM
- Graphic : NVIDIA GEFROCE GTX 1070 8 GB or AMD RADEON RX VEGA 56 8GB
- Directx : Version 12
- Storage : 60 GB Avalibale Space
- Sound Card : Windows Compatible Audio Device
Diketahui, game buatan FormSoftware Inc yang dirilis oleh Bandai Namco Entertainment ini berkonsep RPG (Role Play Game) Fastasi dengan Genre Adveture dan Action yang sangat memukau.
Game Elden Ring ini memberikan kebebasan kepada pemain dalam menikmati permainan. Selain mengikuti alur cerita yang ada, pemain secara bebas dapat melakukan explorasi untuk menemukan rahasia-rahasia yang tersebar di seluruh peta dunia.
Pemain bisa mendapatkan Equipment, mengumpulkan item-item yang dapat di gunakan sebagai bahan untuk memperkuat karakter, melawan musuh yang unik seperti monster, Demi Gods yang menguasai setiap area dan melawan boss untuk mendapatkan equipment ataupun menambah keterampilan-keterampulan tertentu yang akan mempengaruhi gameplay.
Bergantung kepada build karakter dan gaya bertarung, pemain juga disediakan mekanisme-mekanisme Penyerangan, Pertahanan, Combat system, Expolre System seperti Fast Travel, Mount, dan Mekanisme sistem pemanggilan atau summon berbagai macam roh yang dapat diperoleh dari perjalan dan mengalahkan monster yang akan sangat membantu pemain.
Baca berikutnya: Netmarble Bangkitkan Kembali Game Rising Force