fbpx
No menu items!
ADVERTISEMENT

Rest Area Sidrap Usung Konsep Michino Eki

Jadi Wadah Bagi UMKM

Promo

ADVERTISEMENT

LAYAR.NEWS, SIDRAP – Rest Area di kabupaten Sidrap mengusung konsep Michino Eki. Hal ini disampaikan oleh Gubernur Sulsel, Prof HM Nurdin Abdullah saat melakukan peninjauan, kemarin.

“Ada satu hal yang baru bagi rest area ini, karena hadirnya Michino Eki, itu adalah sebuah supermarket yang tadinya di kelola korporasi. Tetapi ini betul-betul dikelola oleh masyarakat,” ujar Nurdin Abdullah.

Nurdin Abdullah menjelaskan, melalui Michino Eki, masyarakat dapat menjajakkan produknya. Jika biasanya hasil produk-produk pembayaran diterima 3-4 bulan. Maka dengan Michino Eki, produk dijual pagi pembayaran bisa diterima dihari yang sama di malam hari.  

Nurdin menambahkan, Michino Eki ini menjadi wadah bagi UMKM. Jadi pemerintah menyiapkan etalase untuk masyarakat yang akan menjual produknya.

“Kita bersinergi dengan Bupati Sidrap saya rasa ini adalah sinergi yang sangat baik dan tentu rest area ini akan kita kembalikan ke Pemda untuk dikelola,” katanya.

Baca juga:  Tangani Banjir, Deng Ical Bakal Revitalisasi Drainase

ADVERTISEMENT

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

ADVERTISEMENT

Terkini

Panwascam Berpengalaman di Pemilu Jadi Prioritas di Pilkada Serentak 2024 Sulsel

Bawaslu Sulsel berkomitmen untuk memprioritaskan Panwascam berpengalaman dalam Pemilu Februari untuk Pilkada Serentak 2024.
ADVERTISEMENT

Populer

Berita Terkait

ADVERTISEMENT